Mahasiswa Fakultas Hukum UNA Gelar Sosialisasi Pencegahan Pernikahan Dini

- Tim

Rabu, 14 Agustus 2024 - 14:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELISIK.NET – ASAHAN


Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Asahan (UNA) menggelar kegiatan sosialisasi pencegahan pernikahan dini di SMAN 1 Sei Balai Kabupaten Batubara, pada Selasa (13/8/2024).

Muhammad Fadli Elza sebagai narasumber menyampaikan sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran siswa siswi SMA tentang pentingnya untuk mencegah pernikahan dini.

Lebih lanjut, Fadli mengatakan pernikahan dini wajib dicegah untuk mencegah berbagai dampak buruk yang terjadi pada saat dilakukannya pernikahan dini.

Baca Juga :  Kahiyang Ayu Lantik 4 Ketua TP PKK Kecamatan Sekaligus Kukuhkan Jadi Bunda PAUD

“Dampak buruk yang mungkin terjadi diantaranya seringnya terjadi KDRT, putus sekolah, kemiskinan, ketergantungan ekonomi dan lainnya “, kata Fadli.

“Oleh sebab itu, abang dan kakak-kakak yang melaksanakan sosialisasi ini berharap agar adik-adik siswa siswi dapat melanjutkan sekolahnya hingga ke jenjang tertinggi. Dahulukan pendidikan, pastikan masa depan, barulah setelah itu ke jenjang pernikahan”, kata Fadli.

Kepada siswa siswi, Fadli bertanya kenapa ya kira-kira pernikahan dini itu harus dicegah ?.
Salah seorang siswa menjawab karena anak SMA seperti kami ini belum cukup umur bang, terus kami juga belum siap untuk berkeluarga di umur kami yang sekarang ini, mungkin nanti di umur 25 tahun bang.

Baca Juga :  Kasek Korupsi BOS di Vonis Ringan, JPU Pastikan Banding

Peserta yang hadir : siswa siswi SMAN 1 Sei Balai, dewan guru dan mahasiswa PPL dari FKIP UNA.(Depram)

Berita Terkait

“Spanduk-Spanduk Pemeras Dana BOS: Kepala Sekolah Langkat Mengeluh”
Dituding Jual Alat Peraga, Oknum Kabid SMP GG: “Ini Fitnah dan Pembodohan Publik!”
Pendidikan Langkat Kacau! Ketua K3S Stabat Diduga Berontak, Kepala Sekolah Lawan Kadis
Perjuangan Berat Plh Kadis Pendidikan Langkat: Dihadang Fitnah dan Pembangkangan Oknum K3S
Kisruh di Dinas Pendidikan: SK Plh Kadis Diremehkan, Dana BOS Dipertaruhkan!
Demi Pendidikan Berkualitas, Plt Kadis Langkat Hadapi Serangan Balik
Isra Mikraj di SDN 050670 Pantai Gemi: Menginspirasi Kesadaran dalam Shalat
Kisruh Pengangkatan Kepala Sekolah di Langkat: Oknum Camat Diduga Intervensi
Berita ini 84 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:20 WIB

“Spanduk-Spanduk Pemeras Dana BOS: Kepala Sekolah Langkat Mengeluh”

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:49 WIB

Dituding Jual Alat Peraga, Oknum Kabid SMP GG: “Ini Fitnah dan Pembodohan Publik!”

Senin, 3 Maret 2025 - 19:48 WIB

Pendidikan Langkat Kacau! Ketua K3S Stabat Diduga Berontak, Kepala Sekolah Lawan Kadis

Minggu, 2 Maret 2025 - 13:29 WIB

Perjuangan Berat Plh Kadis Pendidikan Langkat: Dihadang Fitnah dan Pembangkangan Oknum K3S

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:31 WIB

Kisruh di Dinas Pendidikan: SK Plh Kadis Diremehkan, Dana BOS Dipertaruhkan!

Berita Terbaru

Kesehatan

Rico Waas Dorong Layanan Kesehatan Gratis dan Ramah

Sabtu, 15 Mar 2025 - 20:05 WIB