DPD AGPAII Langkat Jalin Silatarrahmi di Sobat Bagoes Stabat

- Reporter

Rabu, 29 September 2021 - 16:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELISIK | STABAT – Dewan Pengurus Daerah Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPD AGPAII) Kabupaten Langkat Masa Bhakti 2021-2025 melakukan silaturahmi pengurus di Sobat Bagoes Stabat, Selasa (29/9/2021).

Berdasarkan Surat Keputusan (SK) Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) AGPAII Provinsi Sumatera Utara pada Nomor : 101/12/KEP/AGPAII/IX/2021 sebagai Ketua Umum DPD AGPAII Langkat Muhammad Ishak SAg MPd, Sekretaris Umum Agus Salim SPdI MA dan Bendahara Umum Yuslan SAg MPdI.

Baca Juga :  Lapas Binjai Berikan Asimilasi Covid 19 kepada 17 Orang Narapidana

Ishak menceritakan, awalnya menjadi Ketua DPD ditunjuk oleh DPW AGPAII Sumatera Utara. Dalam silaturahmi tersebut, Ketua Umum DPD AGPAII Langkat Muhammad Ishak memperkenalkan seluruh pengurus yang hadir. Mulai dari Guru PAI SD, SMP, SMA dan SMK.

“Mengucapkan terima kasih kepada pengurus yang berhadir,” tuturnya.

Ishak menjelaskan latar belakang berdirinya AGPAII Langkat ini dibentuk sebagai wadah diskusi dalam mendukung pendidikan agama Islam dan membentuk karakteristik peserta didik. Di samping itu, sebagai konsultasi Guru-Guru PAI.

Baca Juga :  Hijaukan Hutan Kota,  Dinas LH dan  BPJS Ketenaga Kerjaan Lakukan Penanaman Pohon

“Berharap pertemuan yang awal ini menjadi lebih baik kedepan sebagai wadah Guru PAI. Ini merupakan organisasi profesi kita sebagai guru PAI. Semoga AGPAII membawa keberkahan dan manfaat,” sebutnya.

Pertemuan ini harus terstruktur, terencana dan akan melakukan pelantikan dalam Tahun 2021 ini. “Pelantikan AGPAII Langkat dalam tahun ini serta membentuk AGPAII di 23 Kecamatan di Kabupaten Langkat,” pungkasnya. (Rahim)

Berita Terkait

Pj. Bupati Langkat Beri Solusi Konkret untuk Atasi Banjir di Musrenbang Tanjung Pura
Pemko Medan Sambut Baik Hospital Leader Roundtable
Pj Sekda Medan Hadiri Pelantikan Ketua DPRD Sumut
Pemkab Langkat siapkan Penyambutan Resmi Bupati dan Wabup 2024-2029 Usai diLantik
Pemko Medan Cetak SDM Unggul untuk Kelola Keuangan dan Aset Daerah
Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2026, Pj Sekda Berpesan Selaraskan Rencana Kerja dengan Visi Misi Wali Kota Medan Terpilih
Bobby Nasution Hadiri Rapat Koordinasi Bidang Pangan Bersama Menteri Zulhas
Wali Kota Medan dan DPRD Kota Medan Setujui Propemperda Tahun 2025
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 18:06 WIB

Pj. Bupati Langkat Beri Solusi Konkret untuk Atasi Banjir di Musrenbang Tanjung Pura

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:49 WIB

Pemko Medan Sambut Baik Hospital Leader Roundtable

Jumat, 31 Januari 2025 - 20:22 WIB

Pj Sekda Medan Hadiri Pelantikan Ketua DPRD Sumut

Jumat, 24 Januari 2025 - 22:27 WIB

Pemkab Langkat siapkan Penyambutan Resmi Bupati dan Wabup 2024-2029 Usai diLantik

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:45 WIB

Pemko Medan Cetak SDM Unggul untuk Kelola Keuangan dan Aset Daerah

Berita Terbaru