Ditayangkan Langsung Mabes Polri, Panglima Kosekhanudnas III Hadiri Launching Aplikasi ASAP

- Reporter

Rabu, 15 September 2021 - 23:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELISIK | MEDAN – Panglima Kosekhanudnas III Marsma TNI Mohammad Nurdin diwakili Kaposek Kosekhanudnas III Letkol Lek Firmansyah bersama Forkopimda Sumut, menghadiri lounching aplikasi ASAP (Aplikasi Sistem Analisa Pencegahan) di Mapoldasu, yang ditayangkan langsung dari Rupatama Mabes Polri, Rabu (15/9) siang.

Dalam sambutan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo MSi mengatakan, aplikasi ASAP mengintegrasikan sistem dan potensi antar Lembaga, Kementrian hingga Pemerintah Daerah menjadi satu sistem pengawasan dalam rangka melakukan pencegahan dan penanggulangan kebakaran hutan secara lebih cepat.

Baca Juga :  Talkshow Virtual PLN ULP Stabat, Warga Lebih Leluasa dengan Diskon Tambah Daya

Kapolri juga menambahkan, aplikasi ASAP merenspon lebih cepat potensi kebakaran hutan, koordinasi antara stakeholder lebih cepat dilakukan bahkan terhubung langsung ke petugas terdekat dengan potensi kebakaran secara real time terhadap titik, apakah itu hotspot atau fire spot.

s

Sistem kerja aplikasi ini dibantu pemasangan CCTV di tower milik Telkomsel sebanyak 28 titik di 10 Polda seperti di Aceh, Sumut, Riau, Jambi, Sumsel, Kalbar, Kaltim, Kalsel, Kalteng, Kaltara.

Baca Juga :  Dito Mahendra di Perintah Untuk Ditangkap

Dalam Launching tersebut, turut hadir Panglima TNI Marsekal TNI Dr (HC) Hadi Tjahjanto SIP, Mendagri Prof Drs H M Tito Karnavian MA PhD, Menteri LHK Siti Nurbaya Bakar, Petinggi dari Telkomsel dan BNPB.

Selama kegiatan lounching Aplikasi ASAP di Mapolda Sumut berlangsung, seluruh Peserta yang hadir melaksanakan protokol kesehatan (Prokes) Covid-19 sesuai dengan anjuran pemerintah. (AViD)

Berita Terkait

Suasana Kekeluargaan Selimuti Acara Silaturahmi Tahun Baru 2025 DKPPP Kota Medan
Pelaksanaan APBD 2024 Pemko Medan Tercatat Cukup Sehat
Jelang Ahir Jabatan, Bobby Nasution Resmikan Empat Mega Proyek
Dukung Program One Day No Car, Bobby Nasution Kerja Naik Bus Listrik
Mulai 1 Januari 2025 Angkutan Perkotaan Bus Listrik Dikenakan Tarif Rp.5000, Pelajar Rp.3000
Terima LHP Kepatuhan Pengadaan Barang & Jasa TA 2024, Bobby Nasution: Semoga Pengelolaan Keuangan Semakin Baik
Bobby Nasution Dampingi Wapres Gibran Kunjungi Job Fair 2024 di BBPVP Medan
Upah-upah Kenduri Masyarakat Adat Medan, Bobby Nasution di Tepung Tawari
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 20:36 WIB

Suasana Kekeluargaan Selimuti Acara Silaturahmi Tahun Baru 2025 DKPPP Kota Medan

Rabu, 8 Januari 2025 - 09:22 WIB

Pelaksanaan APBD 2024 Pemko Medan Tercatat Cukup Sehat

Senin, 6 Januari 2025 - 21:59 WIB

Jelang Ahir Jabatan, Bobby Nasution Resmikan Empat Mega Proyek

Rabu, 1 Januari 2025 - 13:08 WIB

Dukung Program One Day No Car, Bobby Nasution Kerja Naik Bus Listrik

Senin, 30 Desember 2024 - 22:23 WIB

Mulai 1 Januari 2025 Angkutan Perkotaan Bus Listrik Dikenakan Tarif Rp.5000, Pelajar Rp.3000

Berita Terbaru

OPINI

Langkat 275 Tahun: Bertuah atau Tercoreng Korupsi?

Selasa, 14 Jan 2025 - 12:25 WIB

Penghargaan yang didapat Pemkab Langkat atas kepedulianya kepada HAM.(ist)

Peristiwa

Pemkab Langkat Raih Piagam Kabupaten Peduli HAM Nasional 2024

Selasa, 14 Jan 2025 - 10:39 WIB