Amankan Sidang Putusan Okor Ginting, 247 Personel Polres Disiagakan

- Reporter

Jumat, 17 September 2021 - 10:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELISIK | STABAT – Sedikitnya 247 personel dari Polres Langkat disiagakan untuk pengamanan sidang Okor Ginting Cs di PN Stabat, Jum’at (17/9) pagi. Hari ini, sidang perkara tokoh masyarakat Langkat itu beragendakan putusan dari majelis hakim.

Hal itu disampaikan Kabag Ren Polres Langkat Kompol Mahyudi Danil usai menggelar apel di halaman PN Stabat. “Apel ini kesiapan dalam rangka persidangan OG. Hari ini agenda putusan, jadi kemungkinan ada kumpulan massa yang lebih banyak,” kata Mahyudi.

Baca Juga :  Bacakan Eksepsi, PH Herawati Meminta Kliennya Dibebaskan dari Dakwaan

Diperkirakan, lanjut pria berpostur tinggi itu, kemungkinan dari massa pendukungnya (Okor Ginting Cs) akan banyak. Mengingat, agenda persidangan putusan yang akan digelar di PN Stabat. “Kalau indikasi keributan belum ada informasinya,” tambah pria ramah itu.

Pantauan di lapangan, terlihat beberapa aparat kepolisian dari Polres Langkat berjaga di gerbang PN Stabat. Beberapa pengunjung yang akan masuk diberhentikan terlebih dahulu. Bahkan, ada beberapa awak media yang harus memarkirkan kendaraannya di luar PN.

Baca Juga :  Pengusaha Olshop Kecewa Berat, Produk Barang Yang Didistribusikan Kurir 'SC' Hilang

“Bahkan, kita melakukan pengalihan atau rekayasa lalulintas di beberapa titik. Diantaranya di Simpang Polres, Simpang Telkom dan Simpang Rumah Dinas Bupati Langkat,” tandas perwira dangan satu melati di pundaknya itu. (Ahmad)

Berita Terkait

Viral Rekaman Suara Pembahasan Uang Diduga Untuk Jabatan Direktur PDAM Tirtasari
Cetak Majalah Rp.150 Juta di Seketariat DPRD Langkat, Efisiensi Anggaran Dipertanyakan
Belanja Pakaian Hampir Rp. 1 Milyar :”Melirik Angaran Sekwan DPRD Langkat: Prioritas Penampilan di Tengah Derita Rakyat”
Polda Sumut Berhasil Gagalkan 272 Kg Ganja Asal Aceh
Polda Sumut Tindak Tegas Pelaku Begal di Deli Serdang
Pemko Medan Tertibkan Sejumlah Ruko Tempat Usaha di Medan Petisah
Kades Kwala Musam Diadili, Saksi : Kami Dihadang dan Diserang dengan Parang
Status Penahanan Tersangka Pembacokan Dialihkan, Korban: Hukum Bisa Dibeli?
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:33 WIB

Viral Rekaman Suara Pembahasan Uang Diduga Untuk Jabatan Direktur PDAM Tirtasari

Jumat, 13 Desember 2024 - 18:27 WIB

Cetak Majalah Rp.150 Juta di Seketariat DPRD Langkat, Efisiensi Anggaran Dipertanyakan

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:58 WIB

Belanja Pakaian Hampir Rp. 1 Milyar :”Melirik Angaran Sekwan DPRD Langkat: Prioritas Penampilan di Tengah Derita Rakyat”

Senin, 11 November 2024 - 11:19 WIB

Polda Sumut Berhasil Gagalkan 272 Kg Ganja Asal Aceh

Rabu, 6 November 2024 - 14:36 WIB

Polda Sumut Tindak Tegas Pelaku Begal di Deli Serdang

Berita Terbaru